Form Survey Alumni

Lulusan Prodi :
A. Survey Pemahaman Visi, Misi, tujuan dan Sasaran Strategi
Petujuk : Pilihlah jawaban yang tepat dari pertanyaan berikut ini.

a. sebagai universitas yang unggul di bidang moralitas, intelektualitas, dan berjiwa entrepreneur
b. Sebagai kampus pengembangan kompetensi moral, intelektual dan penguatan daya saing

a. Menyelenggarakan pendidikan tinggi yang memiliki keunggulan dalam bidang pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, dan kerja sama, pembinaan sivitas akademika dalam kehidupan yang islami, mengembangkan potensi kecakapan hidup pada sivitas akademika, dan Menyelenggarakan pendidikan tinggi dengan prinsip good governance.
b. Menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran yang memiliki keunggulan inovasi dan berjiwa entrepreneur, menyelenggarakan penelitian dan publikasi yang berkontribusi pada IPTEK dan inovasi, menyelenggarakan pengabdian kepada masyaraat berbasis riset dan inovasi, Berperan sebagai pusat pengembangan muhammadiyah, serta menyelenggarakan pembinaan dan pengembangan civitas akademika berdasarkan dengan nilai Al Islam dan Kemuhammadiyahan, dan menyelenggarakan kerjasama dan tata kelola dengan prinsip good governance

a. Menghasilkan lulusan yang beriman, berakhlaq, memiliki kompetensi serta profesionalisme di bidangnya sesuai kebutuhan stakeholders, mewujudkan sivitas akademika yang menjadi teladan melalui dakwah Islam melalui amar makruf nahi munkar, mengembangkan jiwa entrepreneur pada sivitas akademika, dan mewujudkan pengelolaan universitas yang terencana, terorganisasi, produktif, dan berkelanjutan
b. Menghasilkan lulusan yang beriman, berahlak, memiliki kompetensi profesional yang tinggi, serta unggul dalam inovasi dan berjiwa entrepreneur, menghasilkan produk penelitian dan publikasi yang berkontribusi pada IPTEK dan inovasi, menghasilkan produk pengabdian kepada mayarakat yang berbasis riset dan inovasi, menghasilkan civitas akademika yang menjadi teladan, serta berpirnsip pada nilai Al Islam dana Kemuhammadiyahan melalui dakwah islam dengan menegakkan amar makruf nahi munkar, mewujudkan kerja sama dan pengelolaan universitas yang terencana, terorganisasi, produktif dan berkelanjutan

a. (1) Tercapainya mutu dan kompetensi lulusan, (2) peningkatan mutu kelembagaan di bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat. (3) Tercapainya peningkatan kerja sama dalam dan luar negeri. (4) Tercapainya peningkatan kapasitas dan kapabilitas sumber daya manusia (5) Tercapainya peran UMSurabaya dalam mewujudkan sivitas akademika (6) Tercapainya pembentukan unit usaha baru yang berasal dari hasil penelitian. (7) Tercapainya kualitas dan kuantitas sarana dan prasarana serta tersusunnya laporan keuangan sesuai dengan standar akuntansi yang berlaku dalam Perguruan Tinggi Muhammadiyah (8) Tercapainya peningkatan mutu tata kelola (good governance) dalam sistem manajemen.
b. (1) Tercapainya mutu pembelajaran, dan lulusan yang memiliki kompetensi tinggi, beriman, berahlak, dan inovatif (2) Tercapaian mutu kemahasiswaan (3) Tercapainya peningkatan kapasitas dan kapabilitas sumber daya manusia (4) Tercapainya pengembangan jiwa entrepreneur pada civitas akademika (5) Tercapainya mutu sarana prasarana dan peningkatan pendapatan serta system keuangan yang akutabel (6) Tercapainya mutu penelitian, dan publikasi ilmiah publikasi yang berkontribusi pada IPTEK dan inovasi (7) Tercapainya mutu pengabdian kepada masyarakat yang berbasis riset dan inovasi (8) Tercapainya mutu Al Islam dan Kemuhammadiyahan pada civitas akademika UMSurabaya dalam menjadi teladan dalam rangka melaksanakan dakwah Islam melalui persyarikatan Muhammadiyah (9) Tercapainya peningkatan mutu tata kelola (good governance) kelembagaan dalam sistem manajemen (10) Tercapainya peningkatan kerja sama dalam dan luar negeri
B. Survey Pelayanan Manajemen UMSurabaya
Komponen Jawaban : 4 : Sangat Baik , 3 : Baik, 2:Cukup, 1:Kurang
No Pernyataan Jawaban
1 Keandalan (reliability): Kemampuan universitas dalam memberikan pelayanan manajemen perguruan tinggi, seperti layanan tata kelola, kepemimpinan, penjaminan mutu dan kerjasama 4 3 2 1
2 Daya tanggap (responsiveness): Kemauan dari pengelola dalam membantu alumni dalam memberikan jasa pelayanan manajemen perguruan tinggi, seperti layanan tatakelola, pamong, kepemimpinan, penjaminan mutu dan kerjasama dengan cepat 4 3 2 1
3 Kepastian (assurance): Kemampuan pengelola untuk memberi keyakinan kepada alumni bahwa pelayanan manajemen perguruan tinggi, seperti layanan tata kelola, kepemimpinan, penjaminan mutu dan kerjasama yang diberikan telah sesuai dengan ketentuan 4 3 2 1
4 Empati (empathy): Kesediaan/kepedulian pengelola untuk memberi perhatian kepada alumni 4 3 2 1
5 Tangible: Penilaian alumni terhadap kecukupan, aksesibilitas, kualitas sarana dan prasarana dalam manajemen perguruan tinggi. 4 3 2 1